Kepala Desa Blukbuk H. Sanusi Lantik Seluruh Jajarannya
30 November 2020 11:54:16
Kepala desa blukbuk Bapak H.Sanusi, laksanakan pelantikan kepada seluruh bawahan beserta jajaran pemerintahan desa Blukbuk , di antara nya 10 staf pegawai aparatur desa, 16 Rt, 4 Rw 3 Penghulu,dan 1 karang taruna , 1 LPMD pada hari rabu, 01-01-2020
Acara pelantikan tersebut bertempat di kantor desa...